Jumat, 25 April 2008

Ajakan Sholat

Sholat adalah merupakan tiang Agama, Bagi Manusia yang melaksnakan sholat, Dia telah mengerti hidup ini merupakan jalan pendek menuju kehidupan yang abadi; Untuk itu marilah Kawan kita tingkatkan ketakwaan kepada Sang Pemberi Kehidupan. Karena sesunguhnya hidup ini tidak akan ada artinya jika Kita belum mampu merasakan nikmatnya mengerjakan sholat. Sholat merupakan Pencerah Hati yang gaduh, Bagi siapa yang mempunyai sebaiknya cepat ambil air wudhu dan bersolatnya, disitu akan terbuka pencerahan-pencerahan yang orang lain tidak bisa berbuat apa, Namun kepadanyalah kita serahkan semua, karena Allohlah sebaik-baiknya tempat berlindung, Amin. Maha Besar Ya Alloh dengan segala Firmannya.

Kamis, 24 April 2008

Ajakan

Surga adalah berada ditelapak Kaki Ibu, Sudah seharus seorang Anak patuh dan sujud sungkem pada kedua orang tua, betapa payahnya waktu kecil kita dibesarkannya tanpa ada pamrih, namun tetap memberika Asinya tanpa diminta; sampai dimana kita mampu membalas budi baiknya, alangkah naifnya bila kita menutut. Marilah kita bahagiakan Orang tua selagi masih dapat menghirup udara segar, yakinlah berbuat baik bagian dari amal kesalehan dan Pasti akan mendapat berkah dunia dan Akerat pasti